Miris, Tiga Bulan Gaji Pegawai Honorer RSUD Padangsidimpuan Belum Dibayarkan

  • Bagikan
RSUD Padangsidimpuan (Ist)

“Kebutuhan meningkat, terutama saat puasa menjelang lebaran. Sementara gaji sudah tiga bulan tidak dicairkan,”imbuhnya.

Dia mengaku heran, karena di instansi yang lain tenaga honorer yang ada di tempat itu sudah menerima gaji hingga dua bulan.”Kok kami di rumah sakit ini belum terima juga ya,”tandasnya.

  • Bagikan