Terungkap! Gang Damai/Satahi Sudah Terdaftar Sejak Tahun 1979 di Sub Direktorat Agraria Kabupaten Tapanuli Selatan

  • Bagikan
Wakil Ketua DPRD Padangsidimpuan, Rusydi Nasution bersama anggota DPRD Imransyah Ritonga dan sejumlah pimpinan OPD, ketika berada di depan Gang Damai (foto/lensakini/amru)

Kondisi itu diperparah karena pihak Losmen Sentral menutup Gang Damai. Padahal, gang tersebut sejak puluhan tahun yang lalu sudah menjadi akses utama bagi sejumlah warga di Kampung Bukit.

Sejumlah warga di lokasi tersebut mau dijadikan saksi bahwa selama puluhan Gang Damai tersebut sudah menjadi akses utama warga.

”Kami mau jadi saksi, karena selama ini Gang Damai merupakan akses jalan, tapi sekarang sudah ditutup oleh Losmen Sentral,”tandasnya sejumlah warga kepada LENSAKINI.com. (zn)

  • Bagikan