Pimpinan Cabang Ikatan Sarjana Nahdlatul Ulama Kota Padangsidimpuan Gelar Konferensi Cabang Ke-II

  • Bagikan

Dikesempatan ini Ketua PW ISNU Sumut, Dr Arifuddin Harahap langsung membuka Konfercab PC ISNU Kota Padangsidimpuan ke-II tersebut.

Advertisement

“Konferensi Cabang ISNU Kota Padangsidimpuan ke-II secara resmi dibuka,” jelasnya.

Ia berpesan kepada Ikatan Sarjana Nahdlatul Ulama agar mulai melirik peluang bahkan menciptakan kreasi yang bermanfaat bagi masyarakat serta keummatan.

“ISNU Padangsidimpuan bisa benar-benar aktif, dan kami akan selalu membuka ruang untuk berkreasi bagi seluruh ISNU. Mulailah masuk kepada pengembangan UMKM seperti pengembangan rumah potong (bermerk halal), memulai memanfaatkan portal jurnal bagi para mahasiswa dan hadir membangun usaha-usaha kecil,” harapnya.

  • Bagikan