Pakkat, Menu Berbuka Puasa yang Diburu Warga di Padangsidimpuan

  • Bagikan

Dari Pantauan Lensa Kini di Pasar Harga Pakkat Sendiri di bandrol dengan harga Sekitar Rp 5.000 – 10.000 /Batang Yang sudah di bakar, Dan Menurut Salah Satu Pedagang Pakkat yang kami Jumpai tepatnya di JL. Tamrin Padangsidimpuan Ibu Seri Bulan Lubis Mengatakan Pasokan Pakkat di dapat dari daerah Batangtoru dan Mandailing Natal dengan Jenis Pakat Raja dan Pakkat Paet.

  • Bagikan